Rabu, 05 Oktober 2011

Install WEBMIN pada CLEAROS

Berikut adalah proses Install webmin yang sudah saya praktekkan berdasarkan rujukan dari dokumentasi yang dibuat om Rollin Vy di grup ClearOS facebook.

Webmin adalah fasilitas administrasi via website, hampir semua jenis servis dan berbagai customasi dapat dilakukan oleh webmin.
tentunya webmin mempermudah mengubah konfigurasi / manajemen linux yang dulunya dilakukan via console melalui ssh. Mengenai ssh saya sendiri jg ngga ngerti, coba tanyakan mbah google ya.... hahaha

Di webmin, kita bisa mengubah konfigurasi squid dengan tampilan GUI. GUI kalau ga salah sih biar ada gambarnya seperti buku di SD dulu.... :).

Install LUSCA PROXY and TUNNING


Dokumen ini murni copy paste dari www.hendraarif.web.id


Berikut ini cara install Lusca Proxy dan Tunning nya

1. Linux yang di gunakan adalah CentOS 5.5 dengan mode TEXT

2. Setelah Instalasi selesai pertama-tama kita ubah dahulu repository nya ke repository indonesia agar instalasi jauh lebih cepat.

Cara
it’s really hard to find a good repository for Centos. some of these servers limited their bandwidth connections, and some of it has non complete update. you can try list below, but my recommendation is the “Indika Server”
just replace your /etc/yum.repos.d/CentOS-Base.repo content to one of these server and your Centos ready to go…





Senin, 03 Oktober 2011

Instalasi OpenVPN Server di CentOS 5.2 64 bit

OpenVPN merupakan solusi SSL VPN yang bersifat open source dan memiliki fitur lengkap. Alternatif yang sangat patut untuk dicoba apabila anda ingin mengimplementasikan Virtual Private Networking dengan aman dan sederhana.



Pada tulisan berikut kita akan melakukan instalasi melalui pembuatan custom paket rpm dari source yang disediakan oleh OpenVPN serta membuat konfigurasi server VPN dengan moda bridge (TAP) dan melakukan koneksi VPN dari desktop Windows yang kita gunakan sebagai workstation.

SentraClix

About Me

Foto Saya
visicomtech
Semuanya berawal dari ketidakmampuan, kegagalan adalah media belajar paling canggih
Lihat profil lengkapku

Labels

Blogroll

Diberdayakan oleh Blogger.

Pengikut